Kit DLS Liverpool – Fans Liverpool pastinya sedang menunggu-nunggu kit dls Liverpool. Memang bukan rahasia lagi, jika Dream League Soccer adalah game sepak bola yang sangat populer dan berkembang pesat di kalangan pengguna Android dan PC.
Permainan tersebut sudah banyak dimainakan, mengingat jumlah penggemar sepak bola yang ada di dunia.
Meski dengan kecanggihan teknologi yang memunculkan banya game sepak bola, namuan kit dls masih tetap banyak yang mengandrungi. Hal itu tak lepas karena fitur kit dls, seperti para pemain bisa dengan sesuka hati mengubah jersey atau stadion, tidak dimiliki oleh permainan lainnya.
Selain itu, game tersebut bisa diakses secara offline, sehingga sangat cocok bagi kamu yang ingin bermain game namun ingin hemat kuota.
Jadikan bermain untuk klub favorit Kamu semakin seru dengan materi pemain terbaru, terutama DLS KIT dari tim favorit Kamu seperti klub Liverpool ini. Dengan begitu, kamu akan merasakan sensasi bermain yang lebih seru dan menyenangkan.
Dan seperti yang sudah dijanjikan di atas, pada ulasan kali ini kita ardnat.com akan memeberikan kamu kit dls Liverpool, yang pastinya bisa kamu dapatkan secara gratis. Namun sebelum itu, kita akan menyajikanmu penjelasan mengenai sejarah klub Liverpool.
Sejarah Klub Liverpool
Liverpool FC, juga dikenal sebagai Liverpool FC atau The Reds, adalah sebuah klub sepak bola Inggris yang didirikan pada tahun 1892, dan bergabung dengan Football League pada tahun berikutnya.
Sejak awal berdirinya, klub ini juga bermain di Stadion Anfield, sekitar 3 mil (4,8 km) dari pusat kota Liverpool. Didirikan oleh jurnalis Bora, klub ini lahir sebagai hasil dari perpecahan dalam dewan Everton, klub kota Liverpool yang pertama. Konflik tersebut muncul antara presiden klub dan pejabat klub lainnya.
Akhirnya, Everton, yang saat itu menempati Anfield, harus pindah ke Goodison Park, sementara Holding mendirikan klub baru, Liverpool FC, untuk bermain di Anfield. Klub ini awalnya bernama Everton FC and Athletic Grounds Ltd, atau disingkat Everton Athletic.
Namun, nama tersebut hanya bertahan beberapa bulan saja. Karena pada Maret 1892, klub ini akhirnya resmi berganti nama menjadi Liverpool Football Club (FC).
Di tahun yang sama dengan berdirinya klub ini, Liverpool FC juga mulai bermain di pertandingan yang ada dan meraih kemenangan pertandingan pertama mereka.
Torehan Prestasi Liverpool
Dari awal berdirinya, Liverpool tampaknya telah berganti manajer beberapa kali, dan untuk saat ini, Liverpool dilatih oleh pelatih handal, yakni Jurgen Kloop yang juga sangat berjasa membawa Liverpool ke banyak prestasi. Ditambah dengan pasangan Mane dan Salah yang fenomenal, membuat klub ini semakin dinobatkan sebagai klub terbaik di dunia.
Jika mengingat sejarah, pada tahun 1990-an, mereka berhasil mencapai banyak kesuksesan, seperti berhasil memenangkan Piala FA dan Piala Liga satu kali. Salah satu pahlawan atau pemaian yang mengantarkan Liverpool juara adalah Gérard Houllier.
Dan pada tahun 2001, Liverpool kembali memenangkan tiga gelar dalam satu musim: Piala UEFA, Piala FA, dan Piala Liga Inggris. Ketika Liverpool dolatih oleh Rafael Benitez, ia kembali memenangkan gelar Liga Champions kelimanya pada tahun 2005.
Pada saat itu, Liverpool berhasil mengalahkan AC Milan di final di Istanbul, Turki. Liverpool FC kini menjadi salah satu klub sepak bola paling populer di Inggris dan Eropa dan menduduki peringkat sebagai klub Inggris tersukses di Eropa dengan lima trofi di Liga Champions.
Namun akhir-akhir ini, prestasi klub dari Liverpool cenderung menurun. Namun untuk musim 2021/2022, Liverpool berhasil lolos Liga Champhion sampai final, sebelum kemudian menjadi runner up, karena menelan kekalahan dari Tim Spanyol, Real Madrid.
Tentu akan sangat baik memiliki pemain dengan kualitas yang sangat hebat, tetapi hanya mengandalkan beberapa sosok saja di atas lapangan hijau tidak akan memberi prestasi yang gemilang dan konsisten.
Liverpool pun demikian, selain memiliki banyak legenda hebat, The Reds juga memiliki skuad yang istimewa setiap mengarungi musim untuk mencapai prestasi terbaik.
Dan itulah sedikti penjelasan tentang sejarah Liverpool. Seperti yang dijanjikan di atas, kita akan memberikan kamu kit dls dari kota yang bermarkas di Kota Liverpool ini. Tanpa berbasa-basi lagi, langsung pada penjelasan di bawah ini.
Kit DLS Liverpool 2024
Berikut ini dia Kit DLS LiverPool tahun 2019 – 2023 beserta dengan Logo Liverpool ukuran 512×512.
Liverpool Logo
Link: https://www.ardnat.com/wp-content/uploads/2023/06/Liverpool-Logo.png
1. Kit Dls Liverpool 2019
Liverpool memang sangat identik dengan warna merah. Dan desain jersey Liverpool pada tahun 2019 terlihat sederhana. Tetap di dominasi warna merah, namun terdapat corak garis-garis pada bagian dadanya.
Terlihat juga di dalamya, tulisan berwara kuning keemasan, dan logo sponsor. Bagi kamu yang ingin mendapatkan link dlsnya, langsung klik di bawah ini.
Link: https://www.ardnat.com/wp-content/uploads/2023/06/2019-12.png
2. Kit Dls Liverpool 2020
Di tahun 2020, bisa dikatakan karena satu musim, jadi tak heran jika warna, dan desain jersey Liverpool terlihat sama dengan tahun sebelumnya.
Terlihat sederhana, namun ketika dikenakan, bisa membuat para pemain Liverpool tanpak lebih maskulain. Dan di bawah ini, sudah terdapat link dls, yang memang sudah kamu tunggu.
Link: https://www.ardnat.com/wp-content/uploads/2023/06/2020-8.png
3. Kit Dls Liverpool 2021
Edisi 2021, Nampak lebih sederhana. Hanya saja ada corak biru pada bagian lengannya. Bagian depan kaos terdapat logo Nike, yang juga turut andil dalam mensponsori Liverpool. Bagi kamu yang sudah tidak sabar dengan dls kitnya, langsung saja klik tautannya di bawah ini.
Link: https://www.ardnat.com/wp-content/uploads/2023/06/2021-6.png
4. Kit Dls Liverpool 2022
Pada tiap tahunnya, warna merah memang tidak lepas dari Liverpool. Begitu juga pada tahun 2022. Warna merah sedikit gelap mendominasi, namun di hiasi dengan corak yang berwarna merah agak terang. Dan bagi kamu yang ingin memiliki link dlsnya, langsung saja klik tautan di bawah ini.
Link: https://www.ardnat.com/wp-content/uploads/2023/06/2022-5.png
5. Kit Dls Liverpool 2023
Tahun 2023, Liverpool datang dengan warna yang full merah, tanpa ada sedikitpun corak. Terlihat Nike masih setia menjadi sponsor Liverpool. Tak ada informasi resmi tentang perilisan jersey Liverpool kali ini. namun, kamu bisa menggunakan kitnya melalui pembahasan di bawah ini.
Link: https://www.ardnat.com/wp-content/uploads/2023/06/2023-5.png
6. KIT DLS Liverpool 2024
Link: https://www.ardnat.com/wp-content/uploads/2023/07/kit-dls-liverpool-2024.png
Itulah dls kit dari Liverpool. Kamu bisa memilih salah satunya sesuai dengan keiinginan, atau bisa mencoba menggunakan semuanya. Selanjutnya ada pembahasan tentan cara menggunakan kit dls.
Rekomendasi Kit DLS Tim Lainnya:
Cara Mengganti Custom Dream League Soccer Secara Online
Kamu dapat menggunakan Google Chrome atau UC browser untuk mencari dan melihat URL Kostum Jersey Dream League Soccer. Setelah Kamu memutuskan kostum yang Kamu inginkan, ikuti langkah-langkah berikut:
- Salin dan tempelkan tautan URL desain jersey yang ingin Kamu gunakan.
- Buka game Dream League Soccer dan klik ikon yang ditampilkan.
- Ketuk/klik opsi “Edit Kit” untuk membuka menu kustom.
- Setelah menu terbuka, klik “Kostum Khusus” dan tempelkan URL kostum sepak bola Dream League yang telah Kamu salin sebelumnya.
- Jika sudah, klik Konfirmasi untuk memulai proses modifikasi kostum.
- Tunggu hingga proses selesai. Jika ya, klik OK.
- Jika berhasil, ganti jersey pemain dengan jersey/kostum yang dipilih.
- Metode ini dilakukan secara online, jadi pastikan ponsel Kamu memiliki data seluler yang diaktifkan sebelum mengikuti proses di atas.
Cara Mengubah Jersey Sepak Bola Dream League Secara offline
Jika Kamu ingin menggunakan cara kedua atau offline, Kamu perlu mengunduh jersey bola Dream League terlebih dahulu. Simpan file kit tersebut ke penyimpanan file ponsel Kamu dan ikuti langkah-langkah berikut:
- Buka manajer file Kamu dan temukan folder com.firsttouchgames.dls3 di Penyimpanan Internal > Android > Data atau Penyimpanan Eksternal > Android > Data.
- Kemudian buka folder file dan hapus file 258_home.png dari kit rumah dan 258_away.png dari kit tandang.
- Jika ya, buka file kit yang telah Kamu unduh dan ganti nama file kit tersebut dengan nama file yang telah Kamu hapus sebelumnya.
- Buka kembali folder com.firsttouchgames.dls3 dan letakkan file kit di folder Files.
- Terakhir, buka game Dream League Soccer untuk melihat apakah jersey telah berhasil ditukar. Folder com.firsttouchgames.dls3 hanya muncul jika Kamu mengikuti metode pertama untuk mengganti kit dengan URL atau secara online.
Selanjutnya, kita juga akan menyajikan cara memasang logo di DLS. Tolong perhatikan baik-baik, agar permainanmu lebih seru dan menyenangkan.
Cara Memasang Logo di DLS
Sebenarnya, ada beberapa hal penting yang perlu diketahui tentang memasang logo DLS. Salah satunya adalah cara untuk mengimpor logo kustom untuk game ini tidak gratis.
Untuk membuka fitur ini secara permanen, Logo harus menggunakan DLS Diamonds miliknya. Dan untuk mengetahui langkah lengkapnya, langsung saja perhatikan penjelasan di bawah ini:
- Pertama, Kamu wajib memiliki file logo yang ingin Kamu gunakan.
- Logo harus dalam format PNG dengan ukuran 512 x 512 piksel.
- Buka aplikasi DLS di perangkat Kamu dan pilih Klub Saya dari layar utama.
- Pilih opsi Kustomisasi Tim dan klik Edit Jersey untuk mengubah logo dan jersey tim Kamu.
- Di sini Kamu akan melihat berbagai opsi jersey tim seperti logo, jersey kandang, jersey tandang, dan jersey ketiga.
- Pilih “Logo” untuk mengubah logo tim.
- Kemudian klik logo tim pada layar.
- Sebuah jendela baru akan terbuka di mana Kamu dapat mengunggah logo baru Kamu.
- Pilih opsi Unduh dan telusuri file logo yang ingin Kamu gunakan.
- Setelah file logo diunduh, klik ruang kosong di sebelah kanan logo tim Kamu dan pilih Impor. Pilih logo baru dari galeri perangkat Kamu.
- Logo baru Kamu akan muncul di Teams.
- Klik Simpan Kit untuk menyimpan perubahan Kamu.
- Kamu sekarang telah berhasil mengubah logo tim ke DLS-nya.
Akhir Kata
Itu dia teman-teman beberapa kumpulan KIT DLS Liverpool dari tahun 2019 – 2024 beserta dengan Logo ukuran 512×512 yang bisa kamu gunakan di game Dream League Soccer.
Jika kamu mempunyai tim lainnya yang ingin dibuatkan kit dlsnya, kamu bisa komen melalui menu komentar dibawah ini dan akan saya buatkan sesegera mungkin. Terima kasih dan sehat selalu ya.