Wajib Tahu! Cara Mengecek Nomor Im3 Terbaru Mudah dan Cepat

Cara mengecek nomor im3 bagi pengguna harus diketahui karena itu keharusan. Informasi tersebut berisi status masa aktif pada kartu SIM yang sedang digunakan. Kamu bisa mengecek dan mengetahui masa aktif agar kartu SIM tidak hangus.

Jika sampai itu terjadi, maka kartu SIM yang kamu pakai tidak bisa digunakan lagi. Apakah sejauh itu pentingnya memahami cara tersebut? Tentu saja, karena ini berkaitan langsung sama kartu tersebut. Maka dari itu, kami akan menjelaskan secara detail cara mengecek nomor im3 agar terhindar dari masalah tersebut.

Cara Mengecek Nomor Im3 Mudah dan Praktis

Setidaknya ada beberapa cara mengecek nomor im3 yang bisa kamu ketahui. Hal ini bisa digunakan jika kamu lupa nomor im3 yang di gunakan. Jika tidak dipelajari bisa menyebabkan terhambatnya komunikasi yang berakibat fatal pada kerabat atau keluarga dan teman.

Kamu juga bisa kesulitan mengisi pulsa/kuota jika lupa sama nomor im3. Namun tak perlu khawatir lagi, karena kami akan menjelaskan beberapa cara mengeceknya, seperti:

Gunakan Kode *123#

Pertama cara mengecek nomor im3 yang bisa dilakukan yaitu memakai kode dial pada menu telepon(*123#). Tidak perlu mengunduh aplikasi lainnya, hanya perlu melakukan cara berikut:

  • Nyalakan Hp terlebih dahulu
  • Pada menu dial atau panggilan telepon pilih kode dial *123#
  • Lalu klik panggil
  • Pilih opsi nomor 2 (Info) dan ketik angka 7
  • Selanjutnya akan muncul informasi nomor hp

Gunakan Kode *123*30#

Hampir sama dengan cara sebelumnya yaitu menggunakan kode dial. Cara ini bisa kamu gunakan apabila cara cek nomor im3 sebelumnya tidak berhasil, yaitu:

  • Buka menu panggilan telepon
  • Klik kode dial *123*30#
  • Setelah itu lakukan panggilan
  • Pada layar akan muncul informasi nomor im3

Gunakan Kode *123*30#

Sama-sama menggunakan kode dial, tapi cara mengecek nomor im3 ini berbeda dari kode yang akan digunakan. Berikut beberapa caranya yang bisa kamu lakukan, yaitu:

  • Pertama buka panggilan telepon
  • Lakukan panggilan menggunakan kode *123*30#
  • Pastikan menggunakan operator Indosat
  • Pada layar akan muncul nomor HP kamu

Gunakan Website Resmi

Indosat adalah provider pembuat nomor im3 yang menyediakan website resmi yang bisa digunakan untuk mengecek nomor im3. Dibawah ini beberapa cara yang bisa kamu gunakan dari website resmi, yaitu:

  • Pastikan jaringan internet lancar
  • Buka website resmi Indosat (https://myim3.indosatooredoo.com/ceknomor)
  • Ketika mendaftar masukkan KTP dan KK
  • Sebagai verifikasi centang kolom I’m not a robot
  • Tekan ‘Periksa’ dan tunggu beberapa saat
  • Informasi nomor im3 akan muncul

Gunakan Aplikasi Resmi

Bukan hanya melalui website resmi, kamu juga bisa mengecek nomor im3 melalui aplikasi resmi. Banyak yang menggunakan aplikasi ini karena caranya sangat mudah. Hanya pada halaman utama aplikasi sudah terlihat nomornya. Untuk menggunakannya berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan, yaitu:

  • Unduh aplikasi myIM3 melalui Playstore
  • Buka aplikasi myIM3 yang sudah terinstall
  • Lengkapi informasi akun agar mudah saat ingin login kembali
  • Akan muncul halaman utama aplikasi myIM3
  • Akan muncul otomatis nomor IM3 di bagian atas

Cek di WhatsApp

Jarang sekali yang mengetahui cara mengecek nomor im3 menggunakan aplikasi Whatsapp. Sebenarnya aplikasi WhatsApp juga alternatif untuk mengecek pulsa yang terbilang mudah. Ini dia cara yang bisa kamu lakukan, yaitu:

  • Download aplikasi WhatsApp
  • Buka aplikasi WhatsApp yang sudah terinstall
  • Pada pojok kanan atas tekan menu titik tiga
  • Lalu pilih opsi ‘Setting’ paling bawah
  • Klik foto profil WhatsApp
  • Akan tercantum nomor im3 pada logo telepon

Cek di Media Sosial (Twitter)

Media sosial bukan hanya bisa dijadikan tempat untuk eksis saja. Nyatanya media sosial (Twitter) juga bisa kamu gunakan untuk mengecek nomor im3. Pihak indosat pada saat ini sudah menyediakan pada media sosial supaya mempermudah pengguna. Untuk melakukannya kamu hanya perlu melakukan cara berikut:

  • Buka situs atau aplikasi Twitter yang sudah terpasang
  • Masuk menggunakan akun Twitter milikmu
  • Cari @IndosatCare pada kolom pencarian pengguna
  • Kemudian pilih menu ‘Pesan’ pada pengguna tersebut
  • Katakan jika kamu mau mengecek nomor im3
  • Tambahkan nomor KK dan NIK untuk mendaftar
  • Cek balasan admin im3 dari Twitter

Hubungi Customer Service

Kamu juga bisa melalui Customer Service apabila mau mengecek nomor im3. Cara ini sangat mudah dilakukan karena kamu hanya perlu melalui aplikasi Gmail. Hanya perlu mengakses Customer Service secara langsung lewat gmail nomor im3 bisa kamu ketahui, seperti:

  • Download aplikasi Gmail dari App Store ataupun Play Store
  • Masuk menggunakan email terdaftar
  • Tekan menu ‘Tulis Pesan’ pada halaman utama
  • Sebagai penerima pesan ketik [email protected]
  • Pada bagian kanan klik tulisan ‘Cek Nomor IM3’
  • Sampaikan permintaan cek nomor im3
  • Masukkan juga nomor KK dan NIK saat mendaftar
  • Pada bagian bawah klik opsi ‘Kirim’

Hubungi Call Center

Jika kamu mau menggunakan cara lain, maka bisa mengecek melalui Call Center. Penggunaannya berbayar, namun biayanya tidak sampai 1000 rupiah. Menggunakan cara mengecek nomor im3 ini cukup cepat, jadinya kamu tidak perlu menunggu lama. Karena pihak indosat akan mengkonfirmasi permintaanmu dengan cepat. Untuk lebih jelasnya berikut ini beberapa caranya, yaitu:

  • Pertama buka menu panggilan di HP
  • Klik angka 185
  • Setelah itu lakukan panggilan
  • Ikuti petunjuk call center untuk mengecek nomor Indosat
  • Maka call center memberikan nomor im3

Cara Misscall Nomor Lain

Apabila cara sebelumnya cukup sulit, maka kamu bisa menggunakan cara ini. Kamu dapat melakukan miscall ke nomor anggota keluarga untuk mengetahui nomor yang digunakan. Tidak perlu khawatir kehabisan kuota, dengan menggunakan cara ini tidak biaya apapun. Caranya adalah sebagai berikut:

  • Buka menu panggilan telepon atau berlogo kontak
  • Lakukan panggilan ke salah satu nomor yang ada
  • Pastikan kamu sudah menggunakan operator Indosat
  • Tunggu panggilan beberapa saat, lalu matikan
  • Itu dia yang disebut misscall
  • Nomor yang dituju bisa melihat nomor im3 kamu
  • Minta supaya mereka menyebutkan nomor

Kirim SMS

Tidak menutup kemungkinan jika cara sebelumnya bisa gagal. Makanya kamu perlu memiliki cara cadangan supaya bisa melakukan pengecekan. Hampir sama dengan call center, mengecek nomor im3 menggunakan cara ini juga memakai pulsa.

Untuk menggunakannya kamu hanya memerlukan biaya pulsa tidak sampai 1000. Minimal ada pulsa untuk melakukan transaksi tersebut. Mari lihat cara-cara berikut untuk cek nomor melalui SMS, yaitu:

  • Buka aplikasi SMS di hp
  • Tulis pesan baru dan sampaikan kamu ingin dikirimkan nomor IM3 sendiri
  • Jika selesai, pilih salah satu kontak di HP kamu
  • Klik opsi ‘Kirim Pesan’ dan nomor tujuan bisa melihat nomor IM3 kamu sebagai pengirim
  • Tunggu sampai nomor tujuan mengirimkan SMS kembali berisi nomor IM3 kamu

Mungkin itu saja cara mengecek nomor im3 bagi pengguna harus diketahui. Tapi ingat! Jika kamu mau melakukannya harap gunakan cara tersebut dengan benar agar berhasil. Karena cara diatas sudah terbukti berhasil dan sudah di buktikan oleh banyak orang.

Bantu bagikan ini:

Tinggalkan komentar