10+ Download Livery Bussid Muji Jaya

Sekarang banyak game yang ada di play store, dan juga dengan berbagai jenis. Salah satunya game simulasi, contohnya game Bussid atau bisa dikenal dengan game Bus Simulator Indonesia. Bus Simulator Indonesia game buatan lokal.

Bussid memiliki suatu yang menarik banyak orang yaitu, ketepatan pada detail lingkungan dan kendaraan yang autentik. Kendaraan-kendaraan yang ada dalam game bussid dirancang sangat detail dan semirip mungkin dengan yang nyata.

Lengkap dengan berbagai macam pilihan rute dan tantangannya. Pemain bisa merasakan bagaimana rasanya menjadi pengemudi bus yang andal. Game ini memiliki grafis yang begitu nyata dengan tampilan yang memiliki ciri khas Indonesia.

Kali ini kita akan membahas sebuah tampilan dari livery bus Muji Jaya. Bus Muji jaya memiliki desain yang sangat menarik dan sederhana.

Livery Bus Muji Jaya

Livery bus Muji Jaya memiliki desain yang sangat sederhana. Hingga banyak orang yang merasa tertarik dengan livery bus Muji Jaya.

Ciri khas dari bus Muji Jaya terdapat tulisan “Muji Jaya” yang cukup besar, dan dapat dilihat dari kejauhan. Selain itu, terdapat grafis diamond memberikan kesan mewah.

 

Mengenal lebih jauh tentang Bus Muji Jaya

Bus Muji Jaya merupakan perusahaan otobus yang beroperasi di Indonesia. Bus Muji Jaya ini didirikan oleh H. Amin Murdianto, pada tahun 1990. Bus Muji Jaya ini berasal dari kota Jepar, Jawa Tengah.

Saat ini PO Muji Jaya dikelola generasi ketiga. Di awal beroperasi, Muji Jaya menggunakan ejaan lama yakni Mudji Djaya. Bukan lagi dipegang H. Amin, PO Muji Jaya kini ada dipegang cucunya, yakni Fahreza. Reza sapaan akrabnya diamanahi sang ayah, H, Yusuf Ashari selaku anak kelima H. Amin Murdianto dari tujuh bersaudara untuk melanjutkan usaha keluarga.

Apalagi Reza diketahui memiliki ketertarikan dalam dunia otomotif sejak kecil dan memiliki impian untuk memiliki perusahaan bus. Berbeda dari PO Bus pada umumnya yang memberikan pelayanan kuantitas dalam pelayanannya, Reza dalam mengelola Muji Jaya justru memilih mengutamakan kualitas daripada kuantitas.

Download Livery Bussid Muji Jaya

Berikut ini beberapa tampilan dari livery bus Muji Jaya. Dengan desain yang sangat menarik kalian dapat menggunakannya di game Bussid kalian.

Download

Download

Download

Download

Download

Download

Download

Download

Download

Download

Sumber dari BlahBloh

Download Livery Bussid Lainnya :

  1. 10+ Download Livery Bussid Pelita Indah
  2. 10+ Download Livery Bussid Bagong
  3. 10+ Download Livery Bussid Bintang Utara
  4. 10+ Download Livery Bussid Palala

Akhir kata

Itulah beberapa sebuah tampilan dari livery bus Muji Jaya, memiliki desain yang sangat unik dan terlihat mewah, membuat banyak orang tertarik dengan bus Muji Jaya. Kalian dapat menggunakannya di game Bussid kalian.

Bantu bagikan ini:

Tinggalkan komentar